Header Ads

Cara Setting Program HT Motorola GP338 GP328 GM338 GM328 GP328PLUS GP338PLUS GM398 GP628

HT Motorola GP338 atau sejenisnya adalah pesawat radio Walkie Talkie atau lebih dikenal 
dengan HT (Handy Talkie) yang sering di pergunakan dilapangan atau mobile, sebagai alat 
radio kominikasi yang masih di pergunakan sampai saat ini.

Produk motorola ini dilengkapi dengan fitur yang lengkap dan canggih, untuk mengoprasikannya pun sangat mudah. Namun untuk megisi program frekwensi atau channel pada radio motorola ini kita harus menggunakan perangkat komputer atau laptop.  



Disini saya akan membahas tentang bagai mana cara setting program HT Motorola GP338, Kita langsung saja mempersiapkan apa saja yang kita perlukan.

1. Perangkat Komputer atau Laptop
2. Kabel data atau RIB (Radio Interface Box)
3. Software Motorola Professional Radio CPS 
4. Kesabaran dan ketelitian
5. Do'a :D

Langkah pertama :

HubungkanRIB (Radio Interface Box) ke komputer, melalui serial port atau DB9, namaun untuk PC terbaru atau laptop yang tidak mempunya serial port dapat pergunakan USB RS-232 Serial Adapter USB Serial Adaptor Converter. dan perhatikan langkah-langkahnya dalam mensetting driver port nya pada Komputer atau PC.



Langkah ke dua :
Download software  338-328 Professional Series CPS R06.12.05-AZ-PMVN4034AA dapat digunakan untuk berbagai type radio seperti GP338 GP328 GM338 GM328 GP328PLUS GP338PLUS GM398 GP628 Komputer yang saya gunakan adalah windows7 32Bit, namun software ini juga support untuk di windows XP dan Windows7 32bit & 64bit.



Setelah di download Extract file lalu Install software, dan copy crack nya.

Setelah selesai maka akan tampil seperti gambar dibawah ini :


Hubungkan radio ke interface lalu nyalakan radio, lalu klik Read Device, apa bila sudah terhubung dengan benar maka akan tampil menu port COM 1 atau COM3, klik OK.


Sekarang kita sudah dapat membuka data configurasi radio motorola kita, sekarang kita dapat mensetting menu freqwensi dan channel radio motorla GP338 atau GP308 kita.

Untuk lebih jelasnya langsung saja kita lihat Video Tutorialnya di bawah ini:



Untuk Software silahkan download disini
Untuk Password RAR Free Silahkan Download disini

Demikian tutor singkat yang saya buat, semoga bermanfaat.

Salam RAPI 51-55 dan salam ORARI 73's

*YD4XQW  *JZ08BBU

13 komentar:

Mahesa mengatakan...

bang,minta pasword rar nya,di link download gak ada,makasi

Adien Satria mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Adien Satria mengatakan...

maaf mas saya lupa passwordnya, download aja lagi disini : http://q.gs/EIjIz password : jz08bbu

Unknown mengatakan...

tolong om password rar nya widywijaya@gmail.com
JZ02CWJ

Adien Satria mengatakan...

password :jz08bbu

Ricky Nasution mengatakan...

Mas, untuk windows 10 ada ngga ya software nya ?

cehadezet mengatakan...

mas tolong reupload software nya lagi dong.. di blok semua sama ad.fly link nya..

boow mengatakan...

bang udah ke blok semua sama ad.fly link nya.... boleh donk shared lagi hehehe, trims

Unknown mengatakan...

saya download di 4shared ga bisa ya gan

Endix mengatakan...

Saya pakai usb tapi di laptor kabel datanya mi ta driver kabel data bagaimana cara download driver kabel datanya

Endix mengatakan...

Saya pakai usb tapi di laptor kabel datanya mi ta driver kabel data bagaimana cara download driver kabel datanya

cargotpm mengatakan...

nice info
Cargo Cepat Jakarta

Anonim mengatakan...

Gp339 ada softwarenya ..GP339 gp339

Diberdayakan oleh Blogger.